Fungsi Darah Pada Manusia
Darah adalah jaringan ikat cair. Jaringan ini berfungsi untuk mengangkut oksigen dari paru-paru dan memberikannya ke sel. Darah mengambil karbon dioksida dari sel dan membawanya ke paru-paru. Darah membawa nutrisi dari sistem pencernaan dan hormon dari kelenjar endokrin ke sel. Selain itu darah juga sebagai sumber panas dan membuang limbah produk dari sel. Fungsi Darah … Read more