Cara Download Video Di Wetv

Cara Download Video Di Wetv – Pesatnya perkembangan dunia perfilm di Indonesia menjadi dongkrak untuk munculnya beberapa platform atau media untuk nonton film. Hal ini tentu menjadi alternatif yang efektif saat ingin nonton film tetapi tidak mau pergi ke bioskop.

Salah satu platform yang cukup populer untuk nonton film atau series yaitu WeTV. Situs atau aplikasi tersebut memang terkenal sekarang apalagi untuk orang yang suka dengan film Indonesia, korea sampai barat. Dibalik kepopuler platform tersebut, banyak juga pengguna yang bertanya tanya tentang cara mendownload film di Wetv. Atau mendownload video di Wetv supaya tersimpan di penyimpanan internal baik HP, laptop atau komputer. Kamu juga bisa berlangganan WeTV untuk bisa menonton semua konten yang ada di WeTV.

Pada kesempatan teknowarta akan membagikan informasi tentang Cara Download Video Di Wetv. Supaya bisa menontonnya secara offline kapan saja, untuk lebih jelasnya silahkan simak ulasan berikut ini.

Tentang WeTV

WeTV adalah aplikasi atau platform penyedia layanan streaming film yang legal atau resmi. Seperti aplikasi streaming lainnya, kita harus untuk berlangganan terlebih dahulu supaya bisa menonton semua film yang ada.

Terdapat beberapa alasan orang orang memilih WeTV salah satunya karena biaya langganannya yang murah jika dibandingkan dengan platform lain. Sehingga tidak heran jika banyak yang memakai layanan streaming film dari platform ini. Banyak sekali film yang bisa di tonton didalam WeTV contohnya saja seperti drama korea, komedi, action, horor, film indonesia sampai film luar negeri. Tawaran ini yang cukup menggiurkan untuk mencoba menonton film di platform Wetv.

Nah untuk mendownload film di WeTV diharuskan kalian install aplikasi WeTv terlebih dahulu supaya mudah dan praktis. Walau begitu, kalian juga bisa mengakses Wetv lewat website resminya. Sedangkan untuk yang menggunakan android atau iphone disarankan untuk menginstal aplikasi wetv di playstore atau appstore saja. Supaya mudah untuk mengakses film yang ada.

Tetapi sebenarnya kita bisa menyimpan film di wetv untuk ditonton secara offline. Masalahannya hal ini cukup menguras ram, apalagi jika film yang di download cukup banyak.

Karena itulah, cara mendownload film wetv untuk disimpan dipenyimpanan internal sering menjadi alternatif yang cukup bagus. Sehingga kita bisa menghemat ram dan bisa menyimpannya di memori internal atau penyimpanan lain.

Cara Download Film di WeTV

Disini kita bisa memakai 2 cara yang bisa dibilang mudah untuk dilakukan.

Yang pertama kita bisa mendownload video wetv tanpa memakai alias lewat website. Yang kedua kita bisa memakai aplikasi pihak ketiga untuk melakukan penyimpanan film dari we TV ke galeri ponsel. Kedua cara ini mempunyi cara kerja yang sama.

Sekarang sudah banya sekali situs atau aplikasi downloader untuk mendownload video di wetv yang bertebaran di internet. Terdapat rekomendasi terbaik yang bisa kalian ikuti langkah langkahnya seperti berikut ini.

1) Mendownload didalam aplikasi WeTV

Cara pertama adalah mendownload film wetv didalam aplikasi WeTV. Mungkin cara ini cukup bagus ketika sedang berada di tempat yang free wifi sehingga kita bisa mengunduh film favorit untuk ditonton dilain waktu. Dengan begitu kita bisa menghemat kuota internet yang kadang tau tau habis hanya untuk streaming film saja. Cara menyimpan film dari wetv didalam aplikasi ini bisa kalian ikuti langkah langkahnya berikut ini.

  • Buka aplikasi WeTV di smartphone.
  • Kemudian cari film yang ingin di unduh.
  • Klik Unduh.
  • Tunggu sampai proses download selesai.
  • Untuk menemukan video yang sudah unduhan, klik menu Saya, klik Unduhanku, disitu kamu bisa menemukan video yang sudah kamu unduh.

Dengan begitu kita bisa dengan mudah menyimpan film atau video favorit di WeTV untuk ditonton lain waktu.

2) Mendownload Video WeTV Untuk Disimpan Ke Galeri

Aplikasi pihak ketiga untuk mendownload film atau video di wetv bisa kamu temukan banyak sekali di internet. Sebagai rekomendasi, kalian bisa menginstal aplikasi downloader film dan video yang ada di google playstore atau appstore.

Jadi instal dahulu aplikasi downloader wetv film sesuai kebutuhan. Jika sudah, ikuti lengkap langkah berikut ini untuk mendownload semua film dan video yang ada di WeTV.

  • Buka aplikasi wetv di smartphone.
  • Cari film yang ingin di unduh.
  • Klik icon bagikan.
  • Kemudian, klik salin tautan.
  • Setelah itu buka aplikasi downloader untuk video di WeTV.
  • Tempelkan atau paste tautan yang sudah disalin lalu klik unduh.
  • Tunggu sampai selesai mengunduh.

Dengan mengikuti langkah diatas kamu sudah berhasil mendownload film WeTV. Untuk menyimpannya di penyimpanan internal pada smartphone, laptop atau komputer dengan mudah.

3) Lewat Grup Telegram (Sebagai Alternatif)

Sebagai alternatif terakhir mendownload film yang ada WeTV untuk menyimpannya ke galeri yaitu lewat grup atau channel telegram. Seperti yang bisa kamu ketahui, terdapat banyak channel dan grup di telegram yang membagikan berbagai film WeTV yang bisa diunduh secara gratis.

Karena itu, cara mendownload film dari WeTV di telegram bisa menjadi alternatif untuk mendownload film yang ada di WeTV. Jadi kamu hanya perlu mencari grup dari film wetv yang ingin di unduh.

4) Mendownload Film WeTV Di PC Atau Leptop

Untuk cara ini diharuskan untuk mempunyai koneksi internet yang lancar. Dan juga, di sarankan untuk menginstal aplikasi Internet Download Manager atau IDM. Jika sudah, silahkan ikuti langkah langkah mendownload film WeTV berikut ini:

  1. Buka Situs WeTV Di Browser

Buka aplikasi Browser di Laptop kemudian ketik WeTV pada kolom pencarian. Setelah itu buka situs resmi WeTV.vip.

  1. Carilah Film Atau Serial Yang Diinginkan

Kemudian lakukan Login memakai nomor HP dan masukan Password yang kamu buat. Selanjutnya silahkan tentukan Film atau Drama Series yang ingin di Download.

  1. Download Film

Jika sudah, putar konten yang sudah kamu pilih kemudian klik tulisan Download Video yang ada di Halaman Ini. Kemudian tentukan Folder Direktori untuk menyimpan hasil download yang akan diunduh. Kemudian klik Start Download untuk memulai download.

  1. Selesai Mendownload

Sampai pada tahap ini Film WeTV sudah berhasil kamu download. Sekarang silahkan buka File Explorer dan masuk ke Folder yang sudah kamu tentukan tadi. Silahkan tonton Filmnya dan selamat menonton.

Kata Penutup

Demikian informasi yang teknowarta sampaikan tentang Cara Download Video Di Wetv. Semoga bermanfaat sekian dan terima kasih.

Leave a Comment