Frekuensi Nusantara HD Ku Band

Frekuensi Nusantara HD Ku Band – Kamu mungkin sedang mencari informasi tentang TV satelit yang gratis. Walapun siaran TV digital yang memakai frekuensi UHF sudah mengudara pada tahun lalu. Tetapi jangkauannya belum merata.

Transvision menghadirkan layanan terbaru untuk TV satelit lewat Nusantara HD. Receiver ini berfisat prabayar yang berarti konsumen bisa memdapatkan banyak sairan yang gratis dan konsumen juga bisa mengisi voucher untuk mendapatkan siaran yang lebih banyak.

Top-up paket hanya bersifat optional jika pengguna ingin menambah beberapa channel premium saja. dan sudah pasti, channel TV nasional gratis untuk selamanya beserta saluran tambahan free to view juga sudah cukup menghibut.

Pada kesempatan kali ini teknowarta akan memberikan informasi tentang Frekuensi Nusantara HD Ku Band untuk pengguna antena parabola mini. Supaya lebih jelas silahkan simak ulasan berikut ini:

Frekuensi Nusantara HD Ku Band

Ku Band adalah salah satu bagain dari pita frekuensi yang bisa dipakai pada layanan TV satelit. Spektrumnya termasuk teknologi canggih dan mempunyai keunggulan pada kekuatan sinyalnya yang lebih besar.

Sinyal yang dipancarkan Ku Band cukup kuat sehingga kita bisa menerimanya dengan antena parabola mini yang ukurannya 45 cm. dan juga, frekuensinya juga tidak akan tercampur dengan gelombang mikro bumi dan bebas dari interverensi.

Provider Nusantara HD sudah mendukung dengan frekuensi Ku Band supaya konsumen memdapatkan layanan siaran TV satelit dengan mudah. Jangkauan sinyal juga sudah ke seluruh wilayah Indonesia.

Berikut daftar frekuensi Nusantara HD Ku Band terbaru:

Transporder 1

  • Provider: Nusantara HD
  • Spektrum: Ku Band
  • Satelit: Measat 3b
  • Koordinat: 91.5 E
  • Frekuensi: 12643
  • Polaritas: H
  • Simbol Rate: 30000
  • Sistem: MPEG 4
  • Antena: Parabola Mini

Transporder 2

  • Provider: Nusantara HD
  • Spektrum: Ku Band
  • Satelit: Measat 3b
  • Koordinat: 91.5 E
  • Frekuensi: 12643
  • Polaritas: V
  • Simbol Rate: 30000
  • Sistem: MPEG 4
  • Antena: Parabola Mini

Transporder 3

  • Provider: Nusantara HD
  • Spektrum: Ku Band
  • Satelit: Measat 3b
  • Koordinat: 91.5 E
  • Frekuensi: 12603
  • Polaritas: H
  • Simbol Rate: 30000
  • Sistem: MPEG 4
  • Antena: Parabola Mini

Transporder 4

  • Provider: Nusantara HD
  • Spektrum: Ku Band
  • Satelit: Measat 3b
  • Koordinat: 91.5 E
  • Frekuensi: 12603
  • Polaritas: V
  • Simbol Rate: 30000
  • Sistem: MPEG 4
  • Antena: Parabola Mini

Nusantara HD sudah memakai 4 transporder utama dari layanan Transvision yang mendukung dengan pengisian voucher. Kamu juga bisa menambahkan beberapa frekuensi secara sekaligus pada Receiver dengan menekan tombol remote.

Daftar Channel Nusantara HD

Terdapat beberapa channel TV yang bisa didapatkan jikaa membeli Receiver Nusantara HD, yaitu paket TV premium sebagai bonus dan TV nasional yang gratis untuk selamanya.

Berikut daftar channel TV premium dam FTA “free to air” dari receiver Nusantara HD.

1) Channel Nasional FTA Indonesia

  1. ANTV
  2. Bali TV
  3. Berita Satu
  4. Daai TV
  5. Indosiar
  6. Jak TV
  7. Kompas TV
  8. Metro TV
  9. Mytv
  10. O Channel
  11. Rtv
  12. SCTV
  13. Trans 7
  14. Trans TV
  15. TV Mu
  16. TV ONE
  17. TVRI
  18. TV9

Di transponder bawaan frekuensi Nusantara HD CBand, contohnya TP 3934 V 10000 tidak semua channel FTA masuk ke daftar list saluran, sehingga mengharus untuk mencarinya sendiri.

Langsung program saja channel di menu Receiver Nusantara HD seperti melakukan pengaturan receiver biasa.

2) Channel Premium Pilihan

  1. Asian Food Network
  2. AXN
  3. Blue Ant Entertainment
  4. Boomerang
  5. Celestial Movies
  6. Channel [V]
  7. Cinemax
  8. CNN International
  9. Crime & Investigation
  10. Fashion One
  11. Fashion Tv
  12. FOX
  13. FOX Action Movies
  14. FOX Crime
  15. FOX Family Movies
  16. FOX Life
  17. FOX Movies
  18. FOX Sports
  19. FOX Sports 2
  20. FOX Sports 3
  21. FOX Sports 3
  22. FX
  23. GEM
  24. Golf Channel
  25. H2
  26. HBO
  27. HBO Family
  28. HBO Hits
  29. HBO Signature
  30. History
  31. Inspira TV
  32. KBS World
  33. KIXMPEG_4/HD
  34. Lifetime
  35. Mola Tv
  36. MTV
  37. MTV Live HD
  38. Nat Geo People
  39. Nat Geo Wild
  40. National Geographic
  41. Thrill
  42. TVN
  43. TVN Movies
  44. Zee Bioskop

3) Tambahan Channel TV Lokal Jadi Pay Tv

  1. Gtv
  2. Mnctv
  3. Rcti

Cukup banyak bukan channel bonus yang disebutkan di atas, jika masih kurang kamu bisa membeli paket minipack.

Jangka waktu untuk channel premium di Nusantara HD yaitu 6 bulan dan tergantung dengan kebijakan provider.

Cara Tracking Nusantara HD Ku Band

Tracking satelit bertujuan untuk mencari sinyal terkuat dari provider supaya pengguna mendapatkan layanan dari Nusantara HD. Prosesnya juga lumayan gampang karena memakai 1 set antena parabola mini yang mudah dan praktis.

1) Proses Pemasangan Antena Parabola Mini

Rakit dahulu antena parabola mini jika bingun ikuti saja buku petunjuk yang ada. Lalu carilah lokasi yang tidak terhalang apapu seperti tembok atau pohon. Pasanglah tiang antena secara tegak lurus supaya memudah dan mempercepat dalam proses pencarian sinyal.

Gunakan aplikasi yang bernama Satfinder untuk mengarahkan antena parabola mini dan menetukan derajat kemiringan antena dengan benar.

2) Memprogram Receiver

Hal yang paling penting dalam keberhasilan proses tracking satelit adalah memasukan parameter satelit yang dituju pada receiver dengan benar.

  • Nyalakan TV dan receiver Nusantara HD.
  • Hubungkan kabel antena ke receiver Nusantara HD, dan hubungakan kabel RCA dari receiver ke TV.
  • Tekan tombol menu yang ada di remot receiver untuk masuk kedalam pengaturan receiver.
  • Pilih opsi instalasi dan tambah satelit measat3b.
  • Masukkan frekuensi transporder baru dengan benar.
  • Pastikan frekuensi LNB universal di 7650 sampai 10600.

3) Putar Antena Parabola

Setelah memperogram receiver Nusantara HD, jangan keluar dahulu dari tampilan tersebut dan lihat grafik dari sinyal yang didapat. Minta bantuan seseorang untuk memantau sinyal yang didapat pada layat TV, supaya komunikasi lebih mudah gunakan aplikasi komunikasi di ponsel.

Usahakan mendapatkan sinyal minimal 65% supaya nyamanan dalam menonton siaran TV. Dan segera kencangkan baut ketika proses tracking sudah berhasil dan jangan lupa merapihkan kabel antena parabola.

4) Scan Channel

Lakukan scanning supaya receiver Nusantara HD melakukan pemindaian untuk mendapatkan channel yang ada di satelit yang dituju. Tunggu beberapa waktu sampai proses pencarian mencapai 100% dan channel tersimpan secara otomatis.

Terakhir, lakukan aktivasi receiver Nusantara HD dan layanan dari provider akan berlangsung dan siaran satelite bisa terbuka.

Cara Aktivasi Nusantara HD

Terdapat 2 cara untuk melakukan aktivasi setelah membeli receiver Nusantara HD.

1) Tewat Aplikasi

Aktivasi Nusantara HD juga bisa lewat aplikasi yang bernama Tanaka Voucher, berikut langkah langkah aktivasinya:

  • Download dan instal aplikasi Tanaka Voucher terlebih dahulu di smarphone android kamu
  • Bukalah aplikasi dan lakukan registrasi pada kolom yang disediakan.
  • Ketika registrasi pilih opsi teknisi saja.
  • Jika registrasi berhasil kamu akan mendapatkan SMS.
  • Login aplikasi Tanaka Voucer dan pilih opsi aktivasi.
  • Pilihlah layanan transvision dan masukan receiver ID atau Code Box. Receiver ID atau Code Box bisa didapat pada kemasan atau box receiver.
  • Klik proses untuk konfirmasi perintah aktivasi.
  • Kamu akan mendapatkan notifikasi jika prosesnya berhasil.
  • Silahkan periksa semua channel dan pastika telah terbuka.
  • Proses aktivasi sudah selesai.

2) Lewat WhatsApp

WhatsApp juga menjadi salah satu opsi yang mudah dan simpul dalam proses aktivasi receiver Nusantara HD. Yang penting ponsel terhubung dengan internet kamu tinggal mengirim pesan berformat pengajuan ke operator.

Berikut langkah langkah aktivasi via WhatsApp:

  • Buka aplikasi WhatsApp di ponsel jika belum ada aplikasi WhatsApp instal terlebih dahulu.
  • Ketik pesan berformat untuk aktivasi Nusantara HD dengan benar. Berikut format untuk aktivasi receiver Nusantara HD

Nama:

Code Box:

STB ID:

  • Kirim ke nomor 0811 9965 111.
  • Tunggu sampai mendapatkan balasan.
  • Setelah aktivasi berhasil, silahkan periksa semua channel yang ada.

Kata Penutup

Demikian informasi yang teknowarta sampaikan tentang Frekuensi Nusantara HD Ku Band. Semoga bermanfaat sekian dan terima kasih.

Leave a Comment